Berita Viral
Viral Video Ibu-ibu Gagalkan Dugaan Perampokan di Makassar, Lempar Toples ke Pelaku hingga Kabur
Polisi masih selidiki video dugaan perampokan di sebuah toko kelontong di Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), yang viral di media sosial.
Penulis:
Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor:
Sri Juliati
Tangkap layar kanal YouTube bet365×ãÇòͶע Sumsel
Video dugaan perampokan di sebuah toko kelontong di Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), viral di media sosial.
Sebab, ibu-ibu atau penjaga toko di warung kelontong langsung membalas pria itu dengan lemparan toples yang berisi permen atau dagangan.
Beragam respons pun dilontarkan warganet atas kejadian tersebut.
"THE POWER OF EMMAK2," tulis @yud***.
"Ayo di tangkap.. Polisi polisi polisi," tulis @akb***.
"Hahahahhaha dikalah busur dengan toples," tulis @hotma***.
(bet365×ãÇòͶעnews.com/Suci Bangun DS, Kompas.com)
Sumber:
Berita Rekomendasi
Ikuti kami di
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.