Makna Logo HUT ke-76 RI, Berikut Link Download dan Panduan Penggunaannya
Untuk logo yang digunakan, yakni menggunakan font Lexend untuk tulisan angka 76. Berikut link download Logo HUT ke-76 RI Format JPEG, PNG, AI.
Penulis:
Arif Tio Buqi Abdulah
Editor:
Daryono
Kemensesneg
Pada 17 Agustus 2021 ini, bangsa Indonesia akan memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Republik Indonesia (RI). Berikut logo HUT ke-76 RI.
Bentuk ini diasosiasikan sebagai 'ruang' yang melambangkan negara memberikan ruang demokrasi kepada rakyat untuk turut berkontribusi dalam pembangunan Indonesia.
Selain itu dapat diasosiasikan bentuk 'panah' yang melambangkan pertumbuhan yang berkesinambungan.
Adapun lingkaran pada bagian angka 6, bentuk lingkaran yang sempurna ini mencerminkan harapan akan keberhasilan dari semua hal yang ingin dicapai serta bisa diasosiasikan sebagai 'persatuan' Indonesia.

(bet365×ãÇòͶעnews.com/Tio)
Sumber:
Tags
Logo HUT ke-76 RI
Makna Logo HUT ke-76 RI
Download Logo HUT ke-76 RI
Kementerian Sekretariat Negara
Peringatan Kemerdekaan ke-76
Berita Rekomendasi
Ikuti kami di