TOPIK
Konflik Palestina Vs Israel
-
Menteri Luar Negeri RI, Sugiono menegaskan bahwa prinsip penentuan nasib sendiri adalah landasan hukum internasional modern
-
Pemerintah Indonesia melalui Menteri Luar Negeri (Menlu) Sugiono mempertanyakan kelayakan Israel menjadi negara anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (P
-
Krisis politik di Israel diperparah oleh kebakaran hutan yang berkobar di bagian tengah negara itu. Tokoh-tokoh pro-pemerintah menyalahkan sayap kiri
-
Pasukan Pertahanan Israel mengonfirmasi pada hari Jumat bahwa mereka telah mencegat rudal balistik yang diluncurkan dari Yaman oleh pejuang Houthi
-
Menteri Pertahanan AS Pete Hegseth kemarin memperingatkan Iran bahwa negara itu akan menghadapi konsekuensi karena mendukung Houthi
-
Pasukan Houthi Yaman kemarin mengumumkan bahwa mereka menargetkan kapal induk AS USS Carl Vinson dan kapal perang pendampingnya di Laut Arab
-
Afrika Selatan mengatakan bahwa pemboman terbaru Israel di Jalur Gaza adalah "skala yang belum pernah terjadi sebelumnya" dan melanggar hukum
-
Utusan Turki untuk PBB Ahmet Yildiz mendesak masyarakat internasional untuk segera bertindak melawan serangan gencar Israel terhadap Jalur Gaza
-
Doctors Against Genocide (DAG) mengunjungi Capitol Hill untuk mengadvokasi tindakan segera untuk mengakhiri krisis kemanusiaan yang semakin parah
-
Meksiko hari ini menyampaikan kepada Mahkamah Internasional (ICJ) bahwa dehumanisasi terhadap seluruh populasi di Gaza 鈥渢idak boleh dianggap wajar
-
Negarawan veteran Malaysia dan mantan Perdana Menteri, Mahathir Mohamad, pada hari Rabu mendesak dunia untuk 鈥渂angkit鈥 di atas 鈥渞asa takut鈥 kepada AS
-
Sebuah media Israel menuduh Mesir memata-matai Israel dengan bantuan Angkatan Udara Tiongkok.
-
Media Israel melaporkan bahwa Perdana Menteri Benjamin Netanyahu diperkirakan akan memerintahkan tentara pendudukan Israel untuk memperluas operasi
-
Bersamaan dengan itu, sirene berbunyi di sebagian besar wilayah utara Palestina yang diduduki dan lebih dari 70 pemukiman utama Israel.
-
Pengadilan Keamanan Negara Yordania kemarin menjatuhkan hukuman 20 tahun penjara kepada empat warga negara Yordania karena mengangkut senjata
-
Menteri Luar Negeri Indonesia, Sugiono mengatakan kepada Mahkamah Internasional (ICJ) bahwa Israel telah menimbulkan 鈥渂encana kemanusiaan
-
Qatar menyampaikan presentasi lisannya di hadapan Mahkamah Internasional dan meminta Israel membayar kompensasi penuh kerusakan Gaza
-
Sebuah kapal sipil yang membawa bantuan kemanusiaan untuk Gaza menjadi sasaran serangan pesawat tak berawak Jumat dini hari saat berlayar
-
Sebuah kapal dari Koalisi Armada Kebebasan (FFC) yang membawa bantuan kemanusiaan untuk Gaza ditembak drone yang disinyalir milik Israel.
-
Aksi brutal pemukim Israel terekam kamera pengawas atau CCTV saat menyerang keluarga penggembala Palestina di Tepi Barat yang diduduki.
-
Badai pasir dan kebakaran hutan yang terus meluas membuat Israel hampir lumpuh, hingga Yerusalem dan Tel Aviv mencatatkan kualitas udara yang buruk
-
Italia, Kroasia, Spanyol, Prancis, Ukraina, dan Rumania mengirimkan bantuan pesawat bom air ke Israel usai kota Yerusalem dilanda kebakaran hebat
-
Pengawal Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu terlihat mengenakan masker di depan umum pada hari Kamis (1/5/2025).
-
Inggris menyampaikan kepada Mahkamah Internasional (ICJ) pada hari Kamis bahwa Israel harus mencabut pembatasan bantuan
-
Kebakaran utama kemungkinan besar disebabkan oleh kelalaian, bukan oleh pembakaran yang disengaja.
-
Setelah 30 jam melalap Israel, api kini sudah berhasil dikendalikan, menurut Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Israel.
-
Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu mengumumkan status darurat nasional menyusul kebakaran hutan besar-besaran di wilayah barat Yerusalem.
-
Pohon pinus, yang mirip cemara, didatangkan para pemukim Yahudi Israel dari Eropa ke Palestina untuk menutupi jejak Nakba. Pohon itu kini jadi bencana
-
Hell on earth yang dijanjikan Trump terjadi di tanah Palestina, rupanya juga menyasar wilayah Palestina yang diduduki Israel dalam bentuk api ganas.
-
Perdana Menteri Israel Netanyahu mengatakan ingin bebaskan 59 sandera tapi melanjutkan serangan di Jalur Gaza lebih penting.