bet365×ãÇòͶע

Selasa, 6 Mei 2025

10 Tempat Wisata Terbaik di Yunani yang Wajib Dikunjungi

Berikut ini adalah 10 destinasi terbaik yang wajib masuk dalam daftar perjalananmu.

Heidi Kaden /Unsplash
Santorini, satu tempat wisata hits di Yunani yang wajib masuk dalam daftar kunjungan. 

TRIBUNNEWS.COM - Seperti Sirene dalam mitologi Yunani yang menggoda para pelaut, Yunani tetap menjadi daya tarik bagi para wisatawan dengan keindahan alam dan kekayaan sejarahnya. 

Dari gugusan pulau dengan desa-desa bercat putih yang menghadap lautan biru hingga pegunungan di daratan utama yang menyimpan harta karun sejarah dan kuliner, Yunani selalu memikat hati para pelancong.

Jika kamu berencana mengunjungi Yunani, pastikan untuk membawa serta pengetahuan sejarah yang kaya agar perjalananmu semakin bermakna. 

Dilansir dari berikut adalah 10 destinasi terbaik yang wajib masuk dalam daftar perjalananmu.

1. Athena

Athena, ibu kota Yunani, adalah kota yang sarat dengan sejarah kuno. 

Setiap sudut kota ini menyimpan jejak peradaban yang telah ada selama ribuan tahun. 

Dari Acropolis, dengan ikon utamanya Parthenon abad ke-5 SM, hingga stasiun metro yang menampilkan artefak kuno, Athena adalah surga bagi pecinta sejarah.

Selain menjelajahi situs bersejarah, kamu bisa menikmati suasana kota dengan berjalan kaki di kawasan Plaka, Monastiraki, dan Pangrati. 

Malam hari di Athena pun tak kalah menarik, dengan hiburan musik di Gazi atau menonton film di bioskop terbuka Thission.

Tips Lokal: Pesan tiket pertunjukan tragedi Yunani atau tari di Odeon of Herodes Atticus saat Epidaurus Festival berlangsung di musim panas.

2. Milos

Milos adalah pulau yang menawarkan lebih dari 70 pantai eksotis, gua laut tersembunyi, dan rumah-rumah nelayan berwarna-warni. 

Satu pemandangan paling unik adalah Sarakiniko, dengan lanskap berbatu putih yang mirip permukaan bulan. 

Halaman
1234
Sumber:
Berita Rekomendasi
asd
  • Berita Terkini

    © 2025 bet365×ãÇòͶע, a subsidiary of . All Right Reserved
    bet365×ãÇòͶע Help Privacy Policy Terms of Use Contact Us Pedoman Media Siber Redaksi Info iklan