TOPIK
Mudik Lebaran 2025
-
Korps Lalu Lintas Polri akan menerapkan One Way Lokal dan One Way Nasional untuk arus balik Lebaran 2025.
-
Dalam awal pengakuannya, Dwi mengaku dibegal enam orang dan kehilangan uang Rp8 juta dan satu unit ponsel seharga Rp2 jutaan.
-
Tahun sebelumnya, terdapat sekitar 2.152 kecelakaan. Sementara di tahun ini hingga tanggal 31 Maret, angka tersebut turun menjadi 1.477 kasus.Â
-
“KPK mengimbau kepala daerah seharusnya bisa menjadi teladan bagi jajarannya dalam pencegahan korupsi,
-
Hingga Senin (31/3/2025) atau hari H Lebaran, masih terdapat sekitar 18 persen warga Jakarta dan sekitarnya yang belum melakukan perjalanan mudik.Â
-
Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian mengatakan, arus mudik Lebaran tahun 2025 berjalan lancar.Â
-
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi dan Kementerian Dalam Negeri melarang mobil dinas untuk mudik Lebaran.
Berikut ini aturan dan sanksi penggunaan.
-
Polda Metro Jaya mengantisipasi lonjakan arus mudik lokal ke wilayah penyanggah atau aglomerasi Jakarta pada hari Lebaran 2025.
-
Lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek (Japek) dari Cawang hingga Cikampek mengalir dengan lancar tanpa adanya tanda-tanda kemacetan
-
KPK ingatkan Wali Kota Depok, Supian Suri harusnya kepala daerah jadi teladan untuk cegah korupsi termasuk pakai mobil dinas untuk mudik
-
Wamendagri Bima Arya bakal tegur Wali Kota Depok, Supian Suri yang membolehkan aparatur sipil negara (ASN) mudik menggunakan mobil dinas.
-
Pemudik asal Tangerang terpaksa dilarikan ke RSUD Ciawi, Kabupaten Bogor, karena tiba-tiba pingsan lampu merah Simpang Ciawi.
-
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan masih akan terjadi lonjakan pemudik setelah kegiatan halalbihalal atau tepatnya setelah lebaran.
-
Sejumlah ruas tol Trans Jawa, khususnya Tol Jakarta-Cikampek (Japek) hingga Gerbang Tol Kalikangkung terpantau lancar.
-
Akibat kecelakaan ini, Partini meninggal seketika di lokasi kejadian, sementara suaminya, Darmo, meninggal dunia beberapa saat setelah dilarikan ke ru
-
Menhub Dudy Purwagandhi mengapresiasi kerja Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan jajarannya yang membuat arus mudik lebaran berjalan lancar.
-
Berikut estimasi biaya charge kendaraan listrik di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) ketika mudik lebaran dari Jakarta ke Solo.
-
ASDP mencatat puncak arus mudik Lebaran 2025 menggunakan kapal laut terjadi pada Jumat (28/3/2025) atau H-3 Hari Raya Idul Fitri
-
Kondisi ini menunjukkan tingginya antusiasme masyarakat untuk mudik sebelum Lebaran, yang hampir dipastikan jatuh pada 31 Maret 2025.Â
-
Tulisan lucu di motor pemudik jadi daya tarik selama perjalanan mudik. Baca selengkapnya!
-
Zita Anjani menyampaikan apresiasi kepada Presiden Prabowo, atas berbagai kebijakan yang membuat perjalanan mudik lebih nyaman
-
Harapan Joko (56), pemudik asal Nganjuk, Jawa Timur, untuk melewati malam takbiran di kampung halaman pupus setelah dirinya baru bisa pulang hari ini.
-
PT Jasa Marga (Persero) memproyeksikan puncak arus balik Lebaran akan terjadi pada Minggu (6/4/2025) mendatang.
-
Namun, tahun ini ia merasa kerinduan terhadap sanak saudara semakin besar, dan ia memutuskan untuk menghabiskan waktu Lebaran di kampung halaman
-
Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan akan dibuka secara fungsional mulai Rabu (2/4/2025) mendatang.
-
Dibukannya tol fungsional Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan dari arah Bandung ke Jakarta, diharapkan bisa menghindari kemacetan saat arus balik.
-
Pemerintah resmi menutup skema one way nasional yang diterapkan selama arus mudik Lebaran 2025 dan kini fokus untuk persiapan arus balik.
-
Pantauan bet365×ãÇòͶעnews.com di lokasi, para pemudik terus berdatangan ke Stasiun Pasar Senen hingga pukul 12.27 WIB.
-
Kendaraan yang melintas di Gerbang Tol Cikampek Utama KM 70 Tol Cikopo-Palimanan, Purwakarta, Jawa Barat, Minggu (30/3/2025) siang terlihat lengang.
-
Jasa Marga akan membuka jalur fungsional tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan untuk menjadi alternatif jalan bagi pemudik saat arus balik Lebaran
© 2025 bet365×ãÇòͶע, a subsidiary of . All Right Reserved