TAG
RS Al-Shifa
Berita
-
Dokter Palestina Diculik dari Rumah Sakit Al-Shifa, Ditemukan Tewas di Penjara
Dr Al-Dalu ditangkap pada 18 Maret 2024 saat menjalankan tugas kemanusiaannya di Kompleks Medis Al-Shifa, Gaza, ditemukan tewas di penjara Israel.
-
Doctors Without Borders: Jumlah Pengungsi di Kota Gaza Naik Drastis
Doctors Without Borders atau yang dikenal dengan inisial bahasa Prancisnya MSF mencatat jumlah pengungsi di Kota Gaza semakin naik drastis.
-
Pembebasan Dr Muhammad Abu Salmiya, Direktur RS Al-Shifa Picu Ketegangan Politik di Internal Israel
Pembebasan direktur Rumah Sakit Al-Shifa memicu ketegangan politik di Israel.
-
Koordinasi Pemerintahan Israel Kacau, Netanyahu Perintahkan Selidiki Pembebasan Direktur RS Al-Shifa
Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu memerintahkan penyelidikan atas pembebasan Direktur Rumah Sakit Al-Shifa.
-
7 Poin Pernyataan Direktur RS Al-Shifa yang Baru Dibebaskan: Berat Badan Para Tahanan Turun 30 Kg
Direktur RS Al-Shifa, Abu Salmiya menceritakan kondisi para tahanan selama ia ditahan di penjara Israel selama lebih dari 7 bulan.
-
Kalangan Politik Israel Ribut via WA Group Gegara Direktur RS Al-Shifa Dibebaskan
Pembebasan Direktur Rumah Sakit Al-Shifa, Dr Muhammad Abu Salmiya telah memicu reaksi marah di Israel. Para menteri ribut di obrolan grup WhatsApp.
-
Direktur RS Al-Shifa, Dr Mohammed Abu Salmiya Dibebaskan, Ungkap Dokter Israel Ikut Pukuli Tahanan
Direktur Rumah Sakit Al-Shifa dibebaskan dari kamp penyiksaan Israel: 'Bahkan dokter pun menyiksa kami'.
-
Pembebasan Direktur RS Al-Shifa Memicu Keributan di Israel, Ben Gvir Minta Kepala Shin Bet Dipecat
Dibebaskannya direktur rumah sakit Al-Shifa, Abu Salmiya, ternyata menimbulkan keributan di Israel. Ben Gvir minta kepala Shin Bet dipecat
-
Direktur RS Al-Shifa Akhirnya Bebas setelah Ditahan Lebih dari 7 Bulan di Penjara Israel
Dr Muhammad Abu Salmiya mengatakan para tahanan Palestina menghadapi kondisi yang sangat keras dan tindakan harus diambil untuk membebaskan mereka
-
Bakal Disapu Israel, Apa Saja yang Ada di Dalam Rafah Timur? RS Bakal Jadi Kuburan Massal Lagi?
RS Abu Youssef Al-Najjar kemungkinan besar akan bernasib sama seperti kompleks Medis Al-Shifa dan RS Al-Nasser yang dihancurkan total tentara Israel
-
WHO Gambarkan Kondisi RS Al-Shifa di Gaza Usai Diserang Israel
Sebagian besar bangunan rusak parah atau hancur dan sebagian besar peralatan tidak dapat digunakan atau menjadi abu.Â
-
Dokter Ternama di Gaza Ditemukan Tewas di Bawah Reruntuhan usai Israel Gempur RS Al-Shifa 14 Hari
Jenazah seorang dokter terkemuka Gaza ditemukan di bawah reruntuhan RS Al-Shifa setelah Israel menarik pasukannya pada Senin (1/4/2024).
-
Hari ke-179 Perang Israel-Hamas: Zionis Klaim Operasi di RS Al-Shifa Paling Sukses
Usai menarik diri, militer Israel mengklaim bahwa serangan di Rumah Sakit Al-Shifa sebagai salah satu operasi paling sukses selama perang di Gaza.
-
Israel Mundur dari Al-Shifa, 300 Mayat Warga Palestina Ditemukan di Setiap Sudut RS
Israel menarik tentaranya dari RS Al-Shifa, 300 mayat warga Palestina ditemukan di setiap sudut dan jalan dalam kondisi memprihatikan.
-
IDF Tinggalkan Jejak Kekejian di RS Al-Shifa: 300 Jenazah Membusuk, Aksi di Luar Batas Kemanusiaan
Tentara IDF melakukan hal-hal di luar batas kemanusiaan dengan mengeksekusi warga sipil, yang mayatnya ditemukan diborgol di RS Al-Shifa
-
IDF Mundur usai Kepung RS Al-Shifa 14 Hari, Orang-orang Berbondong-bondong Cari Keluarganya
Pasukan Pertahanan Israel (IDF) telah mundur dari Rumah Sakit Al-Shifa setelah mengepung fasilitas medis itu selama 14 hari.
-
Hari ke-178 Perang Israel-Hamas: Kondisi Netanyahu Pascaoperasi Hernia, Sehat?
Kantor Perdana Menteri (PM) Israel membagikan informasi mengenai kondisi Benjamin Netanyahu pascaoperasi hernia pada Minggu (31/3/2024) malam.
-
Pasukan IDF yang Kumpul di Kompleks RS Al-Shifa Dihantam Mortir 60 mm Brigade Al-Quds
Serangan Brigade Al-Quds ini menyusul serangan mematikan yang dilancarkan Brigade Al-Qassam, sayap militer Hamas, ke IDF ke lokasi sama
-
Peluru Al Qassam Rontokkan Tentara Israel Penyerbu Al Shifa yang Ngumpet: Tank IDF Kena Roket Yassin
Brigade Al-Qassam menyebut para tentara IDF itu pasukan penyerbu RS Al Shifa bersembunyi di sebuah bangunan, tank IDF hancur kena roket Yassin 105
-
Operasi Penembak Jitu Al-Qassam di Al-Shifa: Tewaskan Tentara Israel hingga Hancurkan Tank Zionis
Operasi penembak jitu yang dilakukan Al-Qassam di RS Al-Shifa berhasil mengenai tentara Israel dan menghancurkan tank Zionis.