Konflik Palestina Vs Israel
Ribuan Orang Gelar Aksi Bela Palestina di Jakarta Gemakan 'Stop Pembantaian, Bebaskan Gaza'
Tampak sejumlah poster yang menyatakan dukungan terhadap rakyat Palestina dalam aksi ini. Aksi ini rencananya akan dihadiri mantan Ketua Umum MUI
Penulis:
Fahdi Fahlevi
Editor:
Acos Abdul Qodir
Laporan wartawan bet365×ãÇòͶעnews.com, Fahdi Fahlevi
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ribuan pengunjuk rasa dari Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina menggelar unjuk rasa di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Minggu (9/6/2024).
Massa menyuarakan aksi mengecam penjajahan Israel terhadap Palestina.
Dalam aksi ini, massa tampak mengenakan pakaian putih dan membawa bendera Palestina.
Orator dalam aksi ini meminta Israel menghentikan serangan terhadap wilayah Gaza, Palestina.
"Stop Pembantaian, bebaskan Gaza. Palestina Merdeka. Stop genosida," seru orator dari atas panggung di kawasan Medan Merdeka Barat, Jakarta, Minggu (9/6/2024).
Baca juga: Israel Makin Menggila di Gaza, AS Bujuk Yordania, Mesir dan Qatar Dukung Gencatan Senjata
Tampak sejumlah poster yang menyatakan dukungan terhadap rakyat Palestina dalam aksi ini.
Aksi ini rencananya akan dihadiri mantan Ketua Umum MUI Din Syamsudin.
"Stop genocide, Free Palestine," tulis salah satu poster.
Konflik Palestina Vs Israel
Netanyahu Dukung AS, Israel Tak akan Biarkan Iran Memperoleh Senjata Nuklir |
---|
Kedatangannya ke Inggris Terendus Aktivis, Menlu Israel Buru-Buru Pulang agar Tidak Ditangkap |
---|
Youtuber Ms. Rachel Buka Suara tentang Unggahan Anak-anak di Gaza, Semua Anak Punya Hak yang Sama |
---|
Putin Minta Sandera Rusia yang Dibebaskan Berterima Kasih kepada Hamas yang Telah Membebaskannya |
---|
Vladimir Putin Berterima Kasih kepada Hamas, Warga Rusia Ditawan Dibebaskan, Salahkan Kebijakan AS |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.