TOPIK
Liga 1
-
Operator sepakbola Indonesia, PT Liga Indonesia Baru (LIB) resmi meluncurkan aplikasi bernama Sobat Liga.
-
Arema FC dan Persebaya Surabaya harus puas berbagi satu poin dalam laga panas Derbi Jatim pada pekan ke-30 Liga 1, Senin (28/4/2025) sore WIB.
-
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat memberikan komentarnya soal rumor dirinya bergabung klub Liga 1.
-
Jadwal Derbi Jatim hari ini, Senin (28/4/2025), Persebaya punya momentum hadapi Arema, Singo Edan bertekad akhir tren manis Bajol Ijo.
-
Hanif Sjahbandi sebut kekalahan 0-2 Persija dari Semen Padang memalukan dan beri peringatan untuk skuad Macan Kemayoran agar lebih lapar menang.
-
Carlos Pena ungkap dua alasan tragis kekalahan Persija Jakarta 0-2 dari Semen Padang, dengan performa lambat dan gagal memanfaatkan peluang.
-
Update klasemen Liga 1 2024/2025 per Minggu (27/4/2025). Persija gagal menembus empat besar, sementara Persis mulai menjauh dari zona degradasi.
-
Persis Solo sukses mengalahkan Persita di Stadion Manahan dengan skor 1-0 lewat gol Sho Yamamoto, Laskas Sembernyawa jauhi zona degradasi Liga 1.
-
Meski menelan kekalahan dari Persib Bandung, PSS Sleman tetap optimis terlepas dari jeratan posisi dasar klasemen Liga 1 menuju empat partai tersisa.
-
Dua pemain Persebaya Surabaya yang sebelumnya mendapat cedera kini berangsur pulih menjelang Big Match Liga 1 melawan Arema FC, Senin (28/4/2025).
-
Semen Padang di ambang degradasi, pelatih dan pemain siap tampil all-out melawan Persija Jakarta untuk raih tiga poin krusial.
-
Persib Bandung hampir juara Liga 1 2024-2025, sementara Persija Jakarta realistis incar peringkat kedua.
-
Persib Bandung hampir dipastikan bakal mempertahankan gelar juara Liga 1 berkat kemenangan atas PSS Sleman. Namun, Ciro Alves malah pamitan pergi.
-
Hasil klasemen Liga 1 setelah Persib Bandung berhasil mengalahkan PSS Sleman pada pekan 30, Sabtu (26/4/2025) malam. Si Maung bisa juara pekan depan.
-
Persib Bandung kian dekat dengan gelar juara setelah mengalahkankan PSS Sleman pada pekan 30 Liga 1, Sabtu (16/4/2025) malam WIB.
-
Rumor Saddil Ramdani kembali ke Liga 1 semakin terlihat, kini pelatih Persis Solo, Ong Kim Swee mengaku telah menghubungi eks pemain Sabah FC tersebut
-
Barito Putera terancam terjun ke jurang degradasi setelah kalah di markas PSBS Biak, pada pekan ke-30 Liga 1, Sabtu (26/4/2025) sore WIB.
-
PSIS Semarang kian terancam ke jurang degradasi setelah digasak Borneo FC pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat (25/5/2025) sore WIB.
-
Simak di sini update Klasemen Liga 1 2024/2025 yang mengulas nasib dari PSIS Semarang maupun Persib Bandung pada Jumat (25/4/2025).
-
Kemenangan dari PSM Makassar, mengantarkan Bali United untuk memutus tren buruk yang tanpa tiga poin pada tujuh laga terakhir Liga 1 2024/2025.
-
Permutasian perhitungan poin Persib Bandung untuk juara Liga 1 musim ini, Persebaya gantikan peran Dewa United sebagai peneror Maung Bandung.
-
Malut United terus memperpanjang torehan rekor positifnya. Hasil kemenangan atas Dewa United FC, 2-1 membuat Malut United tercatat tak terkalahkan
-
Dewa United FC harus rela tak mendapatkan poin saat menjamu Malut United FC di Stadion Pakansari, Bogor, Jumat (25/4/2025).
-
Marcos Samso menatap optimis kembalinya PSBS Biak ke Stadion Lukas Enembe untuk menjamu Barito Putera pada lanjutan kompetisi Liga 1 2024/2025.
-
Simak di sini skenario lengkap Persib Bandung menjuarai Liga 1 musim 2024/2025 setelah Dewa United mengalahkan Malut United, Jumat (25/4/2025).
-
Kapten Persib Marc Klok menatap serius laga menghadapi PSS Sleman demi meraih dua kemenangan lagi dan dapat mengangkat trofi Liga 1 2024/2025.
-
Hasil kekalahan Dewa United dari Malut United skor 1-2 membuat keuntungan tersendiri Persib Bandung untuk merenggut trofi juara Liga 1 2024/2025.
-
Alessandro Stefano Cugurra Rodrigues atau yang biasa dipanggil Coach Teco telah mengeluarkan statement pengunduran dirinya sebagai pelatih kepala Bali
-
Pelatih Persib Bojan Hodak menyebut PSS Sleman punya motivasi tinggi untuk terlepas dari zona degradasi pada lima partai tersisa Liga 1 2024/2025.
-
Persib Bandung yang kini berada di puncak klasemen Liga 1 2024/2025 bersiap menjamu PSS Sleman yang sebaliknya berada di dasar klasemen.
© 2025 bet365×ãÇòͶע, a subsidiary of . All Right Reserved