TOPIK
Liga Prancis
-
Tuntas Acara Makan Malam, Nasib Jangka Pendek Kylian Mbappe Segera Diketahui
Tak lama setelah Kylian Mbappe hadir dalam acara makan malam bersama Presiden Prancis, PSG akan menghadapi Monaco.
-
Basa-basi Berubah Merepotkan, Candaan Presiden Prancis ke Kylian Mbappe Tuai Sorotan
Candaan yang dilontarkan Presiden Prancis kepada Kylian Mbappe menjadi sorotan saat ia dan sang striker PSG makan malam bersama.
-
Makan Malam Bos PSG dan Mbappe Bahas Konflik Palestina-Israel, Presiden Prancis Inisiator
Undangan makan malam dari Presiden Prancis Emmanuel Macron kepada bos PSG dan Kylian Mbappe ternyata membahas seputar konflik Palestina-Israel.
-
Ulah Luis Enrique saat PSG Tertinggal, Keluarkan Kylian Mbappe Biar Les Parisiens Terbiasa
Luis Enrique tak memainkan penuh pemain andalannya, Kylian Mbappe saat PSG tertinggal dari Rennes di lanjutan Liga Prancis, Minggu (25/2/2024).
-
Prediksi Skor PSG vs Lille Liga Prancis: Mbappe Cs Lupa Caranya Kalah, Kian Meroket di Puncak
Prediksi skor Paris Saint-Germain vs Lille pada pekan 21 Liga Prancis, Minggu (11/2/2024) dini hari WIB. Kylian Mbappe dkk lupa caranya kalah.
-
Ironi PSG di Tahun 2024 - Nunggu Kylian Mbappe Laku, Baru Bisa Pindah dari Parc des Princes
PSG harus menerima kenyataan harus pindah dari Parc des Princes Stadium, namun menunggu Kylian Mbappe laku terjual di bursa transfer.
-
Prediksi Skor PSG vs Brest di Coupe de France: Terlalu Kuat, Les Parisiens Bakal Menang Mudah
Prediksi skor Paris Saint-Germain (PSG) vs Brest dalam lanjutan babak 16 besar Coupe de France atau Piala Prancis pada Kamis (7/2/2024).
-
Prediksi Skor Strasbourg vs PSG di Liga Prancis, Ujian Berat Kylian Mbappe Cs Bawa Pulang 3 Poin
Prediksi skor Strasbourg vs Paris Saint-Germain dalam lanjutan pekan ke-20 Liga Prancis, ujian berat Les Parisiens bermain di Stade de la Meinau.
-
Kylian Mbappe Menyinggung Masa Depan, PSG Sejauh Ini Masih dalam Radar
Kylian Mbappe masih bungkam terkait kelanjutan kariernya di dunia sepak bola. Hal itu membuat PSG cukup lega melewati bursa transfer Januari ini.
-
Kata Kylian Mbappe soal Masa Depannya di PSG, Bakal Kembali Panas Seperti Musim Lalu?
Mbappe mengaku belum menentukan pilihan soal masa depannya. Saat ini dirinya masih fokus untuk bermain bersama PSG.
-
Prediksi Skor PSG vs Toulouse: Mbappe Onfire, Les Parisiens Incar Trofi ke-12 Piala Super Prancis
Kylian Mbappe sedang onfire, PSG berpeluang mengalahkan Toulouse di Final Piala Super Prancis.
-
Insiden Berdarah di Liga Prancis: Kepala Pelatih Lyon Bocor seusai Dilempar Batu Suporter Marseille
Kepala Fabio Grosso bercucuran darah setelah bis yang ditumpanginya bersama skuad Lyon terkena lemparan baru.
-
Prediksi Skor Marseille vs Lyon: Tim Tamu Pesakitan, Anak Asuh Gattuso Buru 3 Poin Penuh
Lyon lagi pesakitan, Marseille diprediksi akan menang mudah dikandangnya sendiri dalam lanjutan pekan ke-10 Liga Prancis pada Senin (30/10/2023).
-
Lionel Messi dan Neymar Pergi, Kylian Mbappe Temui Pesaing Baru di PSG
Kylian Mbappe tersaingi oleh Lee Kang-in dalam hal penjualan jersey klub dengan hilangnya Lionel Messi dan Neymar dari PSG.
-
Pemain OGC Nice Disebut Lakukan Percobaan Bunuh Diri, Diduga Masalah Asmara
Diduga masalah asmara, pemain OGC Nice Alexis Beka akan mengakhiri hidupnya dengan bunuh diri lompat dari jembatan Magnan setinggi 100 meter.
-
Skuad PSG Kembali Harmonis, Aksi Pemain 17 Tahun Pimpin Bernyanyi di Hadapan Suporter Tuai Pujian
Sosok yang disorot dalam perayaan kemenangan PSG vs Marseille itu adalah sang gelandang muda Warren Zaire-Emery.
-
Kylian Mbappe Layak Dapat Ballon d'Or Kata Nasser Al-Khelaifi, Presiden Paris Saint-Germain
Dalam pernyataan yang dibuat kepada sekelompok media dan dipublikasikan Minggu ini, Nasser Al-Khelaifi, presiden Paris Saint-Germain menyebut Mbappe
-
PSG Pesta 4-0 ke Gawang Marseille, Mbappe Jadi Tumbal di Laga Le Classique
Kylian Mbappe menjadi tumbal dalam kemenangan yang diraih Paris Saint Germain (PSG) atas Marseille.
-
Hasil PSG vs Nice: Mbappe Borong 2 Gol, Anak Asuh Luis Enrique Menangis di Kandang
Dua gol Kylian Mbappe terasa tidak ada artinya setelah PSG kalah di kandang dari Nice dengan skor 2-3.
-
PSG vs Nice: Mbappe Diragukan Tampil, Begini Kondisinya Hingga Harus Dicadangkan Didier Deschamps
Paris Saint Germain diragukan bisa diperkuat pemain andalan Kylian Mbappe pada saat menghadapi Nice pada laga Kelima Ligue 1 di Paris.
-
Kenapa Trio Messi-Neymar-Mbappe Justru Ciptakan Neraka di PSG? Ternyata Ini Penyebabnya
ruang ganti PSG cenderung penuh drama, konflik, dan intrik bertabur protes besar-besaran dari suporter yang dilakukan secara bergelombang.
-
Neymar dan Lionel Messi Serasa di Neraka saat Bela PSG, Leonardo Salahkan Les Parisiens
Mantan Direktur Olahraga PSG, Leonardo menyalahkan klub dengan situasi yang dialami Neymar dan Lionel Messi
-
Solusi Mbappe Redakan Drama dengan PSG, Real Madrid Tak Perlu Dilibatkan, Uang Jadi Jawaban
Kylian Mbappe bersedia mengembalikan uang senilai mendekati 100 juta Euro kepada PSG sebagai solusi permasalahan internal dengan klub.
-
Di Balik Kemenangan PSG atas Lyon, Gianluigi Donnarumma Jadi Sasaran Amukan Luis Enrique
Donnarumma jadi sasaran amukan Luis Enrique saat PSG menang 1-4 di markas Lyon.
-
Mbappe Buktikan Loyalitasnya untuk Klub, Bawa PSG Kembali ke Jalur Juara & Puncaki Top Skor Ligue 1
Pembuktian Mbappe itu ditunjukkan melalui penampilannya bersama PSG di tiga laga yang dijalani di awal kompetisi Ligue 1 musim baru 2023/2024.
-
Prediksi Skor Lyon vs PSG: Tuan Rumah Tanpa Lacazette, Peluang Les Parisiens Raih Kemenangan Lagi
Tanpa Messi dan Neymar, PSG tetap diunggulkan menang dalam laga panas melawan Lyon di Liga Prancis pekan keempat, Senin (4/9) dinihari WIB.
-
PSG Akhirnya Menang, Kylian Mbappe Makin Tebar Pengaruh bagi Les Parisiens di Liga Prancis
Kylian Mbappe menjadi pusat permainan PSG saat Les Parisiens akhirnya meraih kemenangan di Liga Prancis pada pekan ketiga
-
Pesan Menyentuh Presiden PSG Kepada Neymar: Terima Kasih Selama 6 Tahun Terakhir
Pesan menyentuh Presiden PSG, Nasser Al Khelaifi kepada Neymar yang telah membela Les Parisiens selama enam tahun lamanya.
-
Saat Neymar Bergabung Al Hilal, Kylian Mbappe Kembali Berlatih Bersama Tim PSG Lagi
Ketika Neymar Junior sedang bersiap menuju Al Hilal, Kylian Mbappe kembali berlatih bersama PSG.
-
Mandi Uang Hasil Penjualan Neymar ke Al Hilal, PSG Tetap Tanggung Kerugian Besar
PSG melego Neymar ke klub Liga Arab Saudi, Al Hilal dengan nilai 90 juta Euro atau sekira 77 juta Poundsterling.