TAG
logistik
Berita
Foto (66)
-
Hadapi Digitalisasi, Pemerintah dan ALDEI Dorong Penguatan Regulasi Industri Logistik
Asosiasi Logistik Digital Economy Indonesia (ALDEI) bersama Pemerintah dan Universitas mendorong daya saing industri logistik nasional.
-
Perluas Kerja Sama Internasional, Pelindo Terima Delegasi Mexican Trade Mission 2025
Delegasi berkesempatan memahami lebih dalam dinamika perdagangan dan logistik di Indonesia serta mengeksplorasi peluang kerja sama kepelabuhan.
-
Perusahaan ini Ungkap Strategi Besar Kuasai Industri Logistik Nasional
Total jumlah paket yang dikirim selama 2024 mencapai 48 juta paket dengan pertumbuhan omset perusahaan mencapai 99,5 persen dari target.
-
Aptrindo Nilai Waktu Pelarangan Truk Sumbu 3 di Periode Lebaran 2025 Terlalu Lama
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sempat menerbitkan SKB yang melarang truk sumbu tiga beroperasi dari 24 Maret 2025 hingga 8 April 2025.
-
Pengamat Logistik Minta Jadwal Pelarangan Truk Sumbu 3 Selama Lebaran Lebih SelektifÂ
Pemerintah akan menindak secara tegas truk ODOL beroperasi selama arus mudik Lebaran karena sering menyebabkan kecelakaan lalu lintas.
-
Berlabuh di Probolinggo, Kapal SLM Aphrodite Perkuat Logistik Maritim RI dan Angkut 13 Ribu Ton
Kapal kargo SLM Aphrodite diluncurkan untuk memperkuat sektor pengangkutan kargo Republik Indonesia.
-
Kemensos Kirim Logistik untuk Korban Longsor di Mamuju Sulbar
Pemerintah Daerah Sulawesi Barat telah menurunkan alat berat untuk membuka akses yang tertutup material longsor
-
Anak Usaha KAI Pangkas Waktu Tempuh Rute Bandung-Surabaya Jadi 24 Jam
Beroperasinya KA Parcel Selatan maka tersedia kapasitas angkut harian sebesar 390.000 kg yang dikelola melalui 5 kereta api.Â
-
Pakar Logistik Beberkan Dampak Larangan Truk Sumbu 3 Beroperasi saat Natal dan Tahun Baru 2025
Pembatasan truk sumbu 3 pada saat libur Nataru mendatang berpotensi memperlambat distribusi bahan baku maupun produk.
-
KPU Ungkap Ada Kendala Logistik Pilkada 2024, Faktor Alam hingga Keamanan
Pilkada Serentak 2024 secara umum berjalan lancar meskipun ada sejumlah kendala logistik yang dihadapi di beberapa daerah.
-
Bawaslu Pastikan Distribusi Logistik Pilkada On the Track, Tidak Ada Keterlambatan
Bawaslu memastikan belum ada laporan keterlambatan logistik, bahkan di daerah yang menghadapi tantangan seperti banjir dan wilayah terpencil.Â
-
Distribusi Logistik Pilkada 2024, Bawaslu Fokus Wilayah Terpencil dan Rawan Bencana
Menurut Iji, Papua menjadi salah satu wilayah yang mendapat perhatian khusus.
-
Dua dari 4 Polisi Terluka Korban Mobil Pengangkut Logistik Terbalik Dirujuk ke RS Bhayangkara Ambon
Dua dari empat polisi yang terluka usai mobil pengangkut logistik Pilkada terbalik dirujuk ke RS Bhayangkara Ambon.
-
Mobil Pengangkut Logistik di Kabupaten Buru Maluku Terbalik, 4 Polisi Luka Dirawat di Puskesmas
Akibat insiden ini mengakibatkan empat anggota Polisi yang mengamankan logistik tersebut terluka.Â
-
Dua Perusahaan Logistik Integrasikan Ekosistem Jasa Kiriman Darat dan Udara
Dua pemain industri logistik menjalin kerjasama strategis di bisnis pengiriman paket darat dan udara sekaligus memperkuat jaringan pengiriman.
-
Mensos Gus Ipul Pastikan Logistik untuk Pengungsi Lewotobi Cukup untuk Sepekan Ke Depan
Sementara itu, untuk membantu para pengungsi, pada Jumat (8/11/2024), bantuan tahap kedua dari Kementerian Sosial (Kemensos) juga telah tiba di lokasi
-
ITL Trisakti: Angkutan Logistik Pakai Truk Tak Cocok untuk Rute Jarak Jauh di Atas 100 Km
Pemerintah perlu lebih mengoptimalkan moda transportasi kereta api dan tol laut untuk mengatasi problem truk ODOL di jalan raya.
-
Bawaslu dan KPU Lakukan Pengawasan Ketat Logistik Pilkada, Yakin Tepat Waktu
Bawaslu dan KPU melakukan pengawasna ketat pada perusahaan logistik Pilkada agar semua logistik tepat waktu terutama daerah terpencil.
-
Tarif Jasa Logistik Disebut Sebagai Kunci Penopang Kenaikan Harga Batu Bara
Melansir laman MODI Kementerian ESDM, per 4 Oktober 2024, produksi batu bara mencapai 601,69 juta ton atau mencapai 84,75?ri target
-
Tingkatkan Efisiensi, Chandra Shipping International Sinergi dengan Pertamina International Shipping
Potensi kerja sama strategis ini diharapkan dapat mengidentifikasi peluang meningkatkan efisiensi, keberlanjutan serta jangkauan global.