Penerimaan Mahasiswa Baru
Daya Tampung SNBP 2025 di UNS untuk Mahasiswa Baru Jenjang S1, D4 dan D3
Simak daftar daya tampung SNBP 2025 di Universitas Sebelas Maret (UNS) untuk calon mahasiswa baru jenjang S1, D4, D3.
Penulis:
Yunita Rahmayanti
Editor:
Pravitri Retno W
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini daftar daya tampung mahasiswa baru di Universitas Sebelas Maret (UNS) dari jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2025.
UNS membuka 97 program studi (prodi) untuk jenjang sarjana (S1), sarjana terapan (D4) dan Diploma Tiga (D3) bagi mahasiswa baru jalur SNBP 2025.
Calon mahasiswa baru yang dapat mendaftar melalui SNBP dapat melakukan registrasi melalui website pada 4-18 Februari 2025.
Siswa eligible yang akan mendaftar melalui SNBP di UNS dapat melihat daftar prodi di bawah ini sebagai referensi, dikutip dari snpmb.bppp.kemdikbud.go.id.
Baca juga: Daya Tampung SNBP 2025 di UGM untuk Mahasiswa Baru Jenjang S1 dan D4
Daya Tampung SNBP 2025 di UNS
- Sarjana (S1)
- KEDOKTERAN: 48
- PSIKOLOGI: 60
- AGROTEKNOLOGI / AGROEKOTEKNOLOGI: 36
- AGRIBISNIS: 32
- PETERNAKAN: 75
- ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN: 24
- TEKNIK SIPIL: 36
- ARSITEKTUR: 26
- TEKNIK INDUSTRI: 26
- TEKNIK MESIN: 30
- TEKNIK KIMIA: 24
- MATEMATIKA: 27
- FISIKA: 27
- KIMIA: 27
- BIOLOGI: 27
- PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA (PWK): 22
- INFORMATIKA: 30
- PENDIDIKAN FISIKA: 27
- PENDIDIKAN KIMIA: 30
- PENDIDIKAN BIOLOGI: 20
- PENDIDIKAN MATEMATIKA: 18
- PENDIDIKAN TEKNIK MESIN: 27
- PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN: 27
- PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA & KOMPUTER: 18
- ILMU TANAH: 26
- PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PERTANIAN: 24
- FARMASI: 16
- TEKNIK ELEKTRO: 16
- STATISTIKA: 22
- PENDIDIKAN IPA: 16
- ILMU LINGKUNGAN: 16
- PENGELOLAAN HUTAN: 20
- KEBIDANAN: 14
- ILMU ADMINISTRASI NEGARA: 28
- ILMU KOMUNIKASI: 27
- SOSIOLOGI: 28
- ILMU HUKUM: 120
- EKONOMI PEMBANGUNAN: 36
- MANAJEMEN: 40
- AKUNTANSI: 34
- ILMU SEJARAH: 17
- SASTRA INDONESIA: 17
- SASTRA INGGRIS: 17
- SASTRA DAERAH UNTUK SASTRA JAWA: 26
- DESAIN MODE: 18
- SENI RUPA: 18
- DESAIN INTERIOR: 18
- DESAIN KOMUNIKASI VISUAL: 30
- PENDIDIKAN SEJARAH: 16
- PENDIDIKAN GEOGRAFI: 27
- PEND. PANCASILA & KEWARGANEGARAAN (PPKN): 18
- PENDIDIKAN LUAR BIASA (PENDIDIKAN KHUSUS): 24
- PENDIDIKAN JASMANI, KESEHATAN & REKREASI: 31
- PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA: 32
- PEND. BAHASA, SASTRA INDONESIA & DAERAH: 18
- PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS: 18
- PENDIDIKAN SENI RUPA: 24
- PENDIDIKAN SOSIOLOGI ANTROPOLOGI: 16
- PEND. GURU SEKOLAH DASAR (PGSD) SURAKARTA: 40
- BIMBINGAN DAN KONSELING: 18
- PEND. GURU PEND ANAK USIA DINI (PG-PAUD): 16
- SASTRA ARAB: 17
- PENDIDIKAN BAHASA JAWA: 24
- PEND. GURU SEKOLAH DASAR (PGSD) KEBUMEN: 24
- HUBUNGAN INTERNASIONAL: 18
- PENDIDIKAN AKUNTANSI: 27
- PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN: 18
- PENDIDIKAN EKONOMI: 24
- TEKNOLOGI PENDIDIKAN: 18
- BAHASA MANDARIN DAN KEBUDAYAAN TIONGKOK: 23
- BISNIS DIGITAL: 24
- SAINS DATA: 12
- ILMU ADMINISTRASI NEGARA (KAMPUS KABUPATEN KEBUMEN): 24
- INFORMATIKA (KAMPUS KABUPATEN KEBUMEN): 15
- PROTEKSI TANAMAN: 24
- Sarjana Terapan (D4)
- KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA: 24
- DEMOGRAFI DAN PENCATATAN SIPIL: 30
- KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI: 12
- TEKNOLOGI REKAYASA MANUFAKTUR: 18
- PEMASARAN DIGITAL: 21
- PERBANKAN DAN KEUANGAN DIGITAL: 24
- BAHASA Â MANDARIN UNTUK KOMUNIKASI BISNIS DAN PROFESIONAL: 18
- Diploma Tiga (D3)
- AKUNTANSI: 18
- KEBIDANAN: 18Â
- PERPUSTAKAAN: 16
- TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN: 16
- PERPAJAKAN: 18
- TEKNIK INFORMATIKA: 18
- USAHA PERJALANAN WISATA: 18
- AGRIBISNIS: 26
- TEKNIK KIMIA: 9
- KOMUNIKASI TERAPAN: 30
- FARMASI: 14
- BUDI DAYA TERNAK: 12
- MANAJEMEN ADMINISTRASI: 18
- TEKNIK INFORMATIKA (KAMPUS KABUPATEN MADIUN): 18
- AKUNTANSI (KAMPUS KABUPATEN MADIUN): 18.
(bet365×ãÇòͶעnews.com/Yunita Rahmayanti)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.